Jumat, 07 Februari 2025

Sertu Adi Sancipto Anggota Koramil 01/Teluknaga Ajak Warga Kerja Bakti Di Desa Tanjung pasir

    Februari 07, 2025  


Sertu Adi Sancipto Anggota Koramil 01/Teluknaga Ajak Warga Kerja Bakti Di Desa Tanjung pasir 


Kodam Jaya, Tigaraksa,- Sertu Adi Sancipto Babinsa Desa Tanjung Pasir, Koramil 01/Teluknaga Kodim 0510/ Tigaraksa bersama warga gelar kegiatan Kerja bakti bersihkan saluran air yang menyubat.Di Kampung Tanjung Pasir Barat,Desa Tanjung pasir, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang.Jumat (7/2/2025).

Sertu Adi Sancito dalam kegiatan kerja bakti adalah untuk membangun silahturahmi, kekompakan, kerja sama antara sesama warga atau masyarakat sekitar,serta atensi dari pimpinan Danramil 01/Teluknaga agar Babinsa dapat menjadi contoh teladan dan guru rakyat,"Ujar Sertu Adi Sancipto.

Lanjutnya lagi selain mencegah banjir juga kegiatan pembersihan selokan pada Jumat bersih ini dapat mengantisipasi terjadinya wabah bibit penyakit seperti DBD,diare dan lainya."ujarnya".

Ditempat yang sama Danramil 01/Teluknaga Mayor Inf Heru Susanto mengatakan,babinsa punya perasaan penting dalam proses kemajuan wilayah binaanya,Serta dapat memberikan yang terbaik untuk rakyat.

"Sehingga tercipta kemanunggalan TNI dari rakyat untuk rakyat,"Ucap Danramil.

(Sumber Kodim 0510/Tigaraksa)

Previous
Next Post
Tidak ada komentar:
Write komentar
Proudly Powered by Blogger.